Pengertian Pendekatan Belajar MODERAT (Modification Of Reciprocal Teaching) Menurut Para Ahli

Pengertian Pendekatan Belajar MODERAT (Modification Of Reciprocal Teaching) Menurut Para Ahli. Pendekatan MODERAT pada dasarnya merupakan gagasan peneliti yang berdasarkan pada tinjauan pustaka. Pendekatan ini merupakan penggabungan antara pembelajaran konvensional dan pembelajaran berbalik (Reciprocal Teaching) yang disajikan dalam kelompok-kelompok kecil. Dalam hal ini, peneliti ingin mencoba meningkatkan keefektikan pembelajaran dengan menggabungkan keduanya.
Baca juga: Kumpulan Teori dan Artikel Model Pembelajaran
Pengertian Pendekatan MODERAT (Modification Of Reciprocal Teaching) Menurut Para Ahli
Pendekatan MODERAT (Modification Of Reciprocal Teaching)
Karakteristik dari model pembelajaran MODERAT (Modification of Reciprocal Teaching) adalah: “A dialogue between student and teacher, each taking a term in the role of dialogueleader : “reciprocal” interactions where me person acts in response to the otherstructured dialogue using four strategis: questioning, summarizing ,clarifying , Predicting”.

Dengan demikian karakteristik dari Modification Of Reciprocal Teaching adalah:
  1. Dialog antara siswa dan guru, dimana masing-masing mendapat kesempatan dalam memimpin diskusi.
  2. Suatu interaksi dimana seseorang bertindak untuk merespon yang lain.
  3. Dialog yang terstruktur dengan menggunakan empat strategi yaitu merangkum, membuat pertanyaan, mengklarifikasi (menjelaskan) dan memprediksi. Masing-masing strategi tersebut dapat membantu siswa membangun pemahaman terhadap apa yang sedang dipelajarinya.
Referensi:
Hynd, C.R., Whorter, J.Y.V., Phares, V.L., & Suttles, C.W. Journal of ResearchIn Science Teaching.. 1994

Comments

Popular posts from this blog

Kelebihan dan Kekurangan Metode Pembelajaran Project Based Learning Menurut Para Ahli

Komponen Kurikulum Menurut Para Ahli